Cek Daftar Harga Bahan Pangan Pokok Nasional 2014

Cek Daftar Harga Bahan Pangan Pokok Nasional 2014
Cek Daftar Harga Bahan Pangan Pokok Nasional 2014 | Idamanseo ~ Harga komoditas kebutuhan pokok atau bahan pangan pokok adakalanya mengalami kenaikan atau penurunan. Untuk melihat perkembangan daftar harga terbaru kebutuhan pokok atau bahan pangan pokok di tahun 2014 ini bisa mengeceknya secara online pada laman situs Kementerian Perdagangan RI.

Daftar harga terbaru kebutuhan pokok bisa dilihat pada tabel harga kebutuhan pokok nasional yang diperbaharui secara rutin oleh Kementerian Perdagangan RI.

Adapun komoditas yang termasuk kebutuhan pokok menurut Kementrian Perdagangan RI seperti minyak goreng kemasan, minyak goreng curah, daging sapi, daging ayam broiler, daging ayam kampung, telur ayam ras, telur ayam kampung, tepung terigu, kedelai impor, kedelai lokal, beras medium, gula pasir, susu kental manis, mie instant, cabe keriting merah, cabe merah biasa, bawang merah, ikan teri asin, kacang hijau, kacang tanah, dan ketela pohon.

Pada laman situs cek daftar harga kebutuhan pokok nasional tersebut, selain bisa melihat daftar harga kebutuhan pokok terbaru 2014, sebagai perbandingan juga bisa dilihat daftar harga pada periode sebelumnya.

Silakan kunjungi tautan ini untuk melihat daftar harga kebutuhan pokok nasional tahun 2014.