Update Terbaru Daftar UMP 2014 Seluruh Indonesia Yang Telah Ditetapkan | Idamanseo ~ UMP (Upah Minimum Provinsi) adalah Upah Minimum yang berlaku untuk seluruh kabupaten/kota di satu provinsi. UMP untuk masing-masing provinsi ditetapkan oleh Gubernur. Saat ini besaran UMP untuk tahun 2014 di sebagian besar wilayah provinsi di Indonesia telah ditetapkan.
Seperti informasi yang didapat, berdasarkan data Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) per tanggal 12 November 2014 pukul 16.00 WIB tercatat 24 provinsi yang telah menetapkan upah minimum (UMP) 2014.
Dikutip (17/11/2013) dari rilis Detik, berikut ini daftar besaran UMP 2014 dari 24 provinsi.
- Kalimantan Selatan Rp 1.620.000 atau naik 21,12% dari UMP 2013 Rp 1.337.500
- Banten Rp 1.325.000 atau naik Rp 13,25% dari UMP 2013 Rp 1.170.000
- Kalimantan Tengah Rp 1.723.970 atau naik 11% dari UMP 2013 Rp 1.553.127
- Kalimantan Barat Rp 1.380.000 atau naik 30% dari UMP 2013 Rp 1.060.000
- Jambi Rp 1.502.300 atau naik 15,56% dari UMP 2013 Rp 1.300.000
- Sulawesi Tenggara Rp 1.400.000 naik 24,42% dari UMP 2013 Rp 1.125.207
- Sumatera Barat Rp 1.490.000 naik 10,37% dari UMP 2013 Rp 1.350.000
- Bangka-Belitung Rp 1.640.000 naik 29,64% dari UMP 2013 Rp 1.265.000
- Papua Rp 1.900.000 naik 11,11% dari UMP 2013 Rp 1.710.000
- Bengkulu Rp 1.350.000 naik 45% dari UMP 2013 Rp 930.000
- NTB Rp 1.210.000 naik 10% dari UMP 2013 Rp 1.100.000
- Jakarta Rp 2.441.301 naik 9% dari UMP 2013 Rp 2.200.000
- Kepulauan Riau Rp 1.665.000, naik dari UMP 2013 Rp 1.365.087
- Riau Rp 1.700.000, naik 21,43% dari UMP 2013 Rp 1.400.000
- Sumatera Utara Rp 1.505.850, naik dari UMP 2013 Rp 1.305.000
- Kalimantan Timur Rp 1.886.315, naik dari UMP 2013 Rp 1.762.073
- Nanggroe Aceh Darussalam Rp 1.750.000, naik 12,9% dari UMP 2013 Rp 1.550.000
- Sulawesi Tengah Rp 1.250.000, naik 25,63% dari UMP 2013 Rp 995.000
- Maluku Rp 1.415.000, naik 10,98% dari UMP 2013 Rp 1.275.000
- Gorontalo Rp 1.325.000. naik 12,77% dari UMP 2013 Rp 1.175.000
- Papua Barat Rp 1.870.000 naik 8,72% dari UMP 2013 Rp 1.720.000
- Sulawesi Utara Rp 1.900 naik 22,58% dari UMP 2013 Rp 1.550.000
- Sulawesi Selatan Rp 1.800.000 naik 25% dari UMP 2013 Rp 1.440.000
- Sumatera Selatan Rp 1.825.000 naik 12% dari UMP 2013 Rp 1.630.000